0 Komentar
Pentingnya Exhaust Fan Bagi Rumah Anda

Terkadang debu dan kotoran bisa masuk ke dalam rumah kita dengan terbawanya angin, bagi anda yang mempunyai rumah tidak ada fentilasi udara jangan takut karena ada alat yang membantu anda untuk menyaring dan menyedot kotoran serta debu yang berada di dalam rumah anda. Alat ini juga bisa membantu mengatur sirkulasi udara yang berada di dalam ruangan yang mempunyai tingkat sirkulasi udara yang rendah. Dengan membaca artikel ini mungkin menjadi inspirasi bagi anda betapa pentingnya exaust fan bagi rumah kita. Inilah artikel yang bisa menambah wawasan.

Pentingnya Exhaust Fan dan Kegunaan nya

Exhaust fan adalah alat untuk menghisap udara di dalam ruang untuk dan juga menarik udara segar ke dalam ruangan. Exhaust fan bisa mengatur volume udara agar disirkulasikan pada ruang agar tetap sehat ruangan butuh sirkulasi udara agar selalu ada pergantian udara dalam ruangan dengan udara segar dari luar luar ruangan.

Rumah yang sehat harus memiliki sirkulasi udara,dan dibutuhkan ventilasi untuk mendukung distribusi udara. Kriteria rumah sehat adalah kebutuhan fisiologis seperti pencahayaan dan ruang yang bersih, kualitas pencahayaan harus diperhatikan dan juga sirkulasi udara yang didukung dengan sistem ventilasi yang baik.

Rumah tinggal yang berada  di daerah beriklim tropis lembab menuntut desain rumah tropis yang mengedepankan sistem pertukaran udara atau ventilasi untuk kenyamanan dan ventilasi sangat penting karena udara dan cahaya masuk ke dalam rumah dan juga untuk mengurangi serta menghilangkan hawa panas.

Jenis-jenis ventilasi berupa jendela yang terbuat dari kaca atau kayu yang bisa dibuka lebar pada siang hari dan ada juga jendela yang menggunakan dua bilah kaca yang terdapat celah dan memungkinkan pertukaran udara lebih cepat dan ada juga ventilasi berupa lubang dinding atau kusen kayu dengan kisi-kisi horisontal dan vertikal dan dinding transparan.

Pusat Panduan AC Terlengkap #1